Jangan Potong Salibmu(potong kompas dalam menyelesaikan masalah)

07.25 Posted by Sri kurniasih

Dalam menghadapi berbagai masalah hidup,sering kita ingin supaya cepat selesai,tanpa kita sadari bahwa Tuhan ijinkan sesuatu terjadi pastilah punya maksud.Saudara kita umat Kristiani memiliki perumpamaan yang sangat mengena yakni bagai memanggul salib dari awal masalah itu bermula sampai pada kehendak Bapa atau Tuhan dalam arti universal.ALKIZAH,beberapa peziarah mrngikuti prosesi jalan salib ,tentu saja memanggul salib melewati 14 stasi sangat melelahkan,salah seorang memotong salib menjadi pendek.Tak dinyana di ujung prosesi mereka harus melewati jurang penuh ular yang hanya bisa dilalui apabila salib panjang dan kokoh tersebut dibentangkan sebagai jembatan.Ini adalah perumpamaan,dengan masalah atau beban yang harus kita pikul di hidup kita akan dapat menjadi penyebab kita memperoleh surga yang kekal.

0 komentar: